16 September 2019

Inilah IC TDA2030 Yang Berisi Rangkaian Amplifier Daya Rendah Dalam Kemasan Pentawatt

www.niguru.com
Niguru.com | Senin, 16 Sep 2019 | Dengan makin banyaknya perangkat pengolah audio di pasaran, para produsen IC juga mengimbangi dengan memproduksi berbagai pilihan IC yang didalamnya sudah terdapat rangkaian amplifier yang sudah lengkap, sehingga user tinggal menambahkan sedikit komponen saja untuk mengatur bandwidth dan penguatan dari rangkaian tersebut.

Salah satu IC yang berisi rangkaian amplifier tunggal dengan penguatan berkisar antara  5 .. 20 watt adalah IC TDA2030 yang semula dibuat oleh STMicroelectronics, yang kemudian model ini juga dibuat oleh produsen elektronik lainnya pula. TDA2030 hanya berisikan sebuah amplifier, dan dikemas dalam kemasan pentawatt yang berukuran kecil dengan hanya 5 pin, sehingga memudahkan user dalam merakit IC menjadi sebuah rangkaian amplifier.



Berikut ini penjelasan selengkapnya:


www.niguru.com

www.niguru.com

www.niguru.com

www.niguru.com


Demikianlah penjelasan mengenai IC TDA2030. Semoga penjelasan pada posting kali ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan bagi para pembaca sekalian.
Selamat beraktivitas .. Have a nice day :-)

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

No comments:

Post a Comment