06 January 2020

Memahami Cara Melakukan Penjumlahan Dan Mencari Nilai Rata-rata Pada Microsoft Excel

www.niguru.com
Niguru.com | Senin, 6 Jan 2020 | Aplikasi MS (Microsoft) Excel adalah aplikasi pembuat tabel (spreadsheet) yang serbaguna, dimana selain digunakan untuk membuat suatu daftar pada tabel, juga dapat digunakan untuk membantu user melakukan kalkulasi.

Salah satu kalkulasi yang seringkali melibatkan banyak record /data adalah aplikasi penjumlahan sekelompok nilai dan aplikasi penghitungan nilai rata-rata.

Pada posting kali ini Niguru.com akan menjelaskan cara penggunaan 2 buah Function yang sering digunakan dalam kalkulasi, yaitu SUM dan AVERAGE.

Formula untuk SUM adalah:
=SUM(cell_awal;cell_akhir)
Berikut ini contoh penghitungan horisontal:


www.niguru.com

Berikut ini contoh penghitungan vertikal:


www.niguru.com

Berikut ini contoh penghitungan area:


www.niguru.com

Formula untuk AVERAGE adalah:
=AVERAGE(cell_awal;cell_akhir)
Berikut ini contoh penghitungan horisontal:


www.niguru.com

Berikut ini contoh penghitungan vertikal:


www.niguru.com

Berikut ini contoh penghitungan area:


www.niguru.com

Demikianlah penjelasan mengenai cara penggunaan Function SUM dan AVERAGE pada aplikasi MS Excel.

Selamat mencoba .. Have a nice day :-)

www.Niguru.com (Nino Guevara Ruwano)

No comments:

Post a Comment